Rabu 22 Oktober 2025, Masyarakat Mesuji yang terletak di pinggiran Sungai Mesuji yaitu desa Wiralaga II Kecamatan Mesuji Kabupaten Mesuji Provinsi Lampung, salah satu Kerajinan masyaraat yang masi berkembang yaitu membuat perahu kayu. Seiring perkembangan zaman proses pembuatan perahu kayu mulai menemui kendala-kendala seperti sulitnya bahan dan harga yang tinggi, kurangnya minat masyarakat dalam menggunakan perahu kayu sebagai kendaraan air, pengerjaan yang masi menggunakan alat-alat tradisional dan sulitnya menjangkau pasar yang lebih luas. Dalam kunjungan ini pengerajin perahu menyampaikan harapan agar kegiatan mereka bisa di dukung oleh pemerintah desa seperti modal usaha, peralatan dan pemasaran. Kunjungan TPP ini menghasilkan bahan referensi untuk disajikan dalam perencanaan desa tahun 2026.

0 Komentar